fbpx

Kulit Kusam? Yuk, Cobain Jenis Treatment Ini di Klinik Kecantikan!

Hindari! Jangan Lakukan Ini Setelah Perawatan di Klinik Kecantikan!

Kulit kusam meski sudah sering merawat wajah? Mungkin kamu harus mencoba jenis treatment yang satu ini di klinik kecantikan! Ketahui apa saja jenis treatment di klinik kecantikan yang cocok untuk atasi kulit kusam dengan mengulas artikel berikut ini.

Kulit kusam adalah salah satu kondisi di mana kecerahan wajah berkurang hingga menyebabkan kulit lebih gelap dan kering. Jika menggunakan produk skincare saja tidak cukup untuk mencerahkan wajah, perawatan di klinik kecantikan mungkin bisa jadi solusi.

Inilah beberapa rekomendasi jenis treatment di klinik kecantikan yang bisa atasi kulit kusam:

– Facial Glow

  • Facial glow merupakan perawatan dasar yang dilakukan untuk membersihkan kulit secara mendalam. Dalam prosedur ini, kulit wajah akan dibersihkan menggunakan produk-produk skincare dengan bantuan terapis berpengalaman.
  • Facial glow bermanfaat untuk mencerahkan kulit wajah, membuatnya lebih bersih, sehat, dan bersinar. Kulit kusam akan teratasi setelah kotoran yang menempel terangkat usai prosedur facial glow.

– IPL Rejuvenation

  • Rekomendasi treatment lainnya untuk mengatasi kulit kusam adalah IPL rejuvenation. Jenis treatment yang satu ini merupakan perawatan yang menggunakan teknologi berbasis cahaya untuk meregenerasi kolagen.
  • IPL rejuvenation mampu membuat kulit wajah lebih cerah, halus, dan kencang. Kulit kusam akan berkurang seiring waktu dengan perawatan non invasif ini.

– Chemical Peeling Glow

  • Selanjutnya, ada perawatan chemical peeling glow yang mampu membantu mengatasi kulit kusam. Cheemical peeling glow adalah perawatan untuk mengangkat sel kulit mati, memperbaiki skin barrier, sekaligus mencerahkan kulit.
  • Chemical peeling glow bisa meregenerasi atau merangsang pertumbuhan sel kulit baru. Sehingga kulit yang kusam akan tergantikan dengan sel kulit baru.
Hindari! Jangan Lakukan Ini Setelah Perawatan di Klinik Kecantikan!
Hindari! Jangan Lakukan Ini Setelah Perawatan di Klinik Kecantikan!

Itulah beberapa rekomendasi jenis treatment di klinik kecantikan untuk atasi kulit kusam. Selain melakukan perawatan sederhana mandiri di rumah, mungkin perawatan di klinik kecantikan bisa jadi solusi untuk mengatasi kulit kusam.

Perlu diingat, sebelum melakukan perawatan di klinik kecantikan, ada baiknya untuk melakukan konsultasi terlebih dahulu dengan ahli. Baru setelah itu, prosedur perawatan di klinik kecantikan bisa dilakukan sesuai dengan kebutuhan kulit.

Share:

Facebook
Twitter
Pinterest
LinkedIn

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Klinik DRW Skincare

Baca juga

Ternyata Ini Bahan Aktif untuk Treatment Injeksi Vitamin C di Klinik Kecantikan

Ternyata Ini Bahan Aktif untuk Treatment Injeksi Vitamin C di Klinik Kecantikan

Treatment injeksi vitamin C sekarang marak dilakukan oleh siapa saja. Demi mewujudkan kulit yang cerah bercahaya, mayoritas wanita menempuh cara cepat dengan treatment injeksi vitamin C. Apa sih bahan aktif yang digunakan dalam treatment injeksi vitamin C? Berikut ulasannya. Treatment injeksi vitamin C adalah sebuah prosedur perawatan dengan cara menyuntikkan

Teknik Spa Treatment yang Digunakan di Klinik DRW Skincare, Apa Sebutannya?

Teknik Spa Treatment yang Digunakan di Klinik DRW Skincare, Apa Sebutannya?

Berkeinginan untuk memanjakan diri melalui spa treatment? Klinik DRW Skincare menyediakan spa treatment sebagai salah satu perawatan yang bisa dicoba untuk memanjakan diri. Ketahui apa saja teknik dan prosedur spa treatment di Klinik DRW Skincare untuk dapatkan perawatan yang berkualitas. Klinik DRW Skincare sebagai tempat layanan perawatan dan kecantikan, menyediakan

Klinik DRW Skincare Tawarkan Treatment Lengkap, Ada Apa Saja?

Klinik DRW Skincare Tawarkan Treatment Lengkap, Ada Apa Saja?

Ingin perawatan dengan biaya yang terjangkau? Ke Klinik DRW Skincare saja! Klinik DRW Skincare tawarkan treatment lengkap dengan harga yang murah meriah! Untuk ketahui apa saja pelayanannya, simak informasi selengkapnya dalam artikel berikut ini. Klinik DRW Skincare merupakan tempat layanan yang menyediakan berbagai jenis perawatan kulit dan kecantikan yang dibutuhkan

Treatment Apa yang Harus Dihindari oleh Ibu Hamil? Ini Jenisnya!

Treatment Apa yang Harus Dihindari oleh Ibu Hamil? Ini Jenisnya!

Ibu hamil perlu berhati-hati dalam melakukan treatment! Karena sedang mengandung, ibu hamil perlu memperhatikan jenis treatment apa saja yang bisa dilakukan dan tidak. Memangnya, treatment apa saja yang perlu dihindari oleh ibu hamil? Berikut informasinya. Saat sedang mengandung, ibu hamil perlu berhati-hati terhadap apa-apa yang masuk ke dalam tubuhnya. Termasuk

Open chat
Klinik DRW Skincare
Halo kak?
ada yang bisa kami bantu?